Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan tabel APBN berikut! Bagaimana keadaan APBN tahun 2019 dengan tahun 2017?

Perhatikan tabel APBN berikut!

Bagaimana keadaan APBN tahun 2019 dengan tahun 2017?

Jawab:

Dalam penyusunan APBN terdapat tiga kebijakan, yaitu kebijakan anggaran surplus, berimbang, dan defisit. Pada tahun 2019 pendapatan negara sebesar Rp2.165,1 triliun, sedangkan pengeluaran negara sebesar Rp2.461,1 triliun sehingga terjadi defisit APBN sebesar RpRp296 triliun.

Adapun pada tahun 2017 pendapatan negara sebesar Rp1.666,3 triliun dan pengeluaran negara sebesar Rp2.007,3 triliun sehingga terjadi defisit sebesar Rp341 triliun. Jika kita lihat pada tahun 2019 mengalami penurunan defisit APBN sebesar Rp45 triliun (Rp341 triliun–Rp296 triliun).

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan tabel APBN berikut! Bagaimana keadaan APBN tahun 2019 dengan tahun 2017?"