Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan neraca pembayaran negara Ananta berikut! (dalam miliar US$)

Perhatikan neraca pembayaran negara Ananta berikut! (dalam miliar US$)

  • Ekspor                         : +2.400
  • Impor                          : -3.200
  • Neraca perdagangan   : -800
  • Pinjaman otonom        : +400
  • Pinjaman akomodatif  : +300
  • Cadangan nasional      : +100
  • Saldo                           : 0

Berdasarkan data tersebut, bagaimanakah keadaan neraca perdagangan negara Ananta?=

Jawab:

Defisit/surplus neraca pembayaran = Stok nasional + pinjaman akomodatif.

Defisit neraca pembayaran = 100 + 300 = 400.

Jadi, pada neraca pembayaran tersebut terjadi deisit sebesar 400.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan neraca pembayaran negara Ananta berikut! (dalam miliar US$)"