Neraca perdagangan yang tidak sehat dapat mengganggu perekonomian suatu negara. Kebijakan moneter
Neraca perdagangan yang tidak sehat dapat mengganggu perekonomian suatu negara. Kebijakan moneter yang dapat dilakukan pemerintah untuk memperbaiki neraca pembayaran dan neraca perdagangan adalah ….
A. menyediakan atau mengadakan tabungan valuta asing di negara lain
B. menyediakan valuta asing untuk kepentingan ekspor impor
C. menahan valuta asing untuk cadangan agar harga stabil
D. meningkatkan ekspor dengan cara mengadakan devaluasi sehingga harga barang ekspor memiliki daya saing
E. menyediakan jumlah valuta asing di bank devisa sehingga fluktuasi valas stabil
Pembahasan:
Kebijakan moneter yang dapat dilakukan pemerintah untuk memperbaiki neraca pembayaran dan neraca perdagangan adalah meningkatkan ekspor dengan cara mengadakan devaluasi sehingga harga barang ekspor memiliki daya saing.
Post a Comment for "Neraca perdagangan yang tidak sehat dapat mengganggu perekonomian suatu negara. Kebijakan moneter"