Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Identifikasikan yang termasuk pendapatan asli daerah

Identifikasikan yang termasuk pendapatan asli daerah!

Jawab:

Berikut yang termasuk pendapatan asli daerah.

a. Pajak daerah (pajak kendaraan bermotor, pajak hiburan, pajak reklame, dan lain-lain).

b. Retribusi daerah (parkir, kebersihan, berjualan di pasar, dan lain-lain).

c. Hasil perusahaan milik daerah dan hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan.

d. Pendapatan daerah lainnya yang sah.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Identifikasikan yang termasuk pendapatan asli daerah"