Group of Twenty atau G-20 adalah sebuah forum kerja sama ekonomi internasional yang beranggotakan
Group of Twenty atau G-20 adalah sebuah forum kerja sama ekonomi internasional yang beranggotakan negara-negara dengan perekonomian besar di dunia. Anggota G-20 terdiri dari 19 negara dan 1 lembaga Uni Eropa. Negara yang termasuk anggota G-20 adalah Afrika Selatan, Amerika Serikat, Arab Saudi, Argentina, Australia, Brasil, India, Indonesia, Inggris, Italia, Jepang, Jerman, Kanada, Meksiko, Korea Selatan, Rusia, Perancis, Tiongkok, Turki, dan Uni Eropa.
Analisislah bentuk kerja sama ekonomi berdasarkan pernyataan tersebut!
Jawab:
Kerja sama ekonomi tersebut adalah G-20. Berdasarkan anggotanya yang melibatkan banyak negara, maka kerja sama ekonomi tersebut termasuk kerja sama ekonomi multilateral.
Post a Comment for "Group of Twenty atau G-20 adalah sebuah forum kerja sama ekonomi internasional yang beranggotakan"