Suatu senyawa A memiliki rumus empiris C2H4O dan massa molekul relatif 88. Senyawa tersebut dapat
Suatu senyawa A memiliki rumus empiris C2H4O dan massa molekul relatif 88. Senyawa tersebut dapat bereaksi dengan alkohol dan katalis asam sulfat pekat menghasilkan suatu cairan berbau manis. Berdasarkan data tersebut, senyawa A yang dimaksud adalah ….
Pembahasan:
Rumus empiris senyawa A = C2H4O
Mr = 88
Mr C2H4O = 2(12) + 4(1) + 16 = 44
Maka rumus molekulnya C4H8O2
Karena mampu bereaksi dengan alkohol dan katalis asam sulfat pekat. maka senyawa tersebut adalah asam butanoat:
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Suatu senyawa A memiliki rumus empiris C2H4O dan massa molekul relatif 88. Senyawa tersebut dapat"