Perhatikan pernyataan berikut. (1) Bersifat kritis dan analitis. (2) Menentukan langkah-langkah
Perhatikan pernyataan berikut.
(1) Bersifat kritis dan analitis.
(2) Menentukan langkah-langkah pengamatan atas dasar keinginan diri sendiri.
(3) Menyajikan data sesuai dengan hasil percobaan yang diperoleh.
(4) Menuliskan simpulan yang bersifat subjektif.
Pernyataan yang merupakan karakteristik dari metode ilmiah ditunjukkan oleh nomor
A. (1), (2), dan (3)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (4)
D. (3) dan (4)
E. (4) saja
Pembahasan:
Pernyataan yang merupakan karakteristik dari metode ilmiah adalah:
(1) Bersifat kritis dan analitis.
(3) Menyajikan data sesuai dengan hasil percobaan yang diperoleh.
Jawaban: B
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Perhatikan pernyataan berikut. (1) Bersifat kritis dan analitis. (2) Menentukan langkah-langkah"