Rendra melakukan pengukuran terhadap tinggi dari lima temannya. Hasil pengukurannya adalah 169 cm
Rendra melakukan pengukuran terhadap tinggi dari lima temannya. Hasil pengukurannya adalah 169 cm, 165 cm, 172 cm, 173 cm, dan 175 cm. Tentukan tinggi rata-rata teman Rendra dengan menggunakan aturan angka penting.
Pembahasan:
Diketahui:
Hasil pengukuran = 169 cm, 165 cm, 172 cm, 173 cm, dan 175 cm
Ditanya:
Rata-rata = …. ?
Dijawab:
Rata-ratanya bisa kita cari dengan melakukan perhitungan seperti berikut:
Jadi tinggi rata-rata teman Rendra adalah 171 cm.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Rendra melakukan pengukuran terhadap tinggi dari lima temannya. Hasil pengukurannya adalah 169 cm"