Salah satu kesulitan yang dihadapi pada masa Kabinet Ali Sastroamijoyo II adalah adanya
Salah satu kesulitan yang dihadapi pada masa Kabinet Ali Sastroamijoyo II adalah adanya pemberontakan-pemberontakan yang dilakukan oleh PRRI dan Permesta. Terangkan faktor-faktor yang menyebabkan munculnya pemberontakan tersebut!
Jawab:
Berikut faktor-faktor yang menyebabkan muncul- nya pemberontakan yang dilakukan oleh PRRI dan Permesta pada masa Kabinet Ali Sastroamijoyo II.
a. Pemerintah pusat belum mampu melaksanakan pola otonomi daerah dengan wajar dan benar.
b. Pemerintah pusat mengalami labilitas yang disebabkan oleh beberapa hal berikut.
1) Merajalelanya korupsi.
2) Konstituante hasil pemilu tahun 1955 belum berhasil menyelesaikan tugas-tugasnya.
3) Dalam masyarakat timbul pertentangan mengenai konsepsi presiden
Post a Comment for "Salah satu kesulitan yang dihadapi pada masa Kabinet Ali Sastroamijoyo II adalah adanya"