Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Respirasi anaerob menghasilkan energi dalam bentuk ATP jauh lebih sedikit dibandingkan dengan

Respirasi anaerob menghasilkan energi dalam bentuk ATP jauh lebih sedikit dibandingkan dengan respirasi aerob, karena pada respirasi anaerob ATP diperoleh dari ….

     A.   fosforilasi oksidatif saja

     B.    fosforilasi tingkat substrat saja

     C.    penguraian sempurna glukosa di tahap glikolisis

     D.   fosforilasi tingkat substrat dan fosforilasi oksidatif

     E.    reduksi oleh NADH terhadap senyawa akhir glikolisis

Pembahasan:

Respirasi anaerob menghasilkan energi dalam bentuk ATP jauh lebih sedikit dibandingkan dengan respirasi aerob, karena pada respirasi anaerob ATP diperoleh dari fosforilasi tingkat substrat saja.

Jawaban : B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Respirasi anaerob menghasilkan energi dalam bentuk ATP jauh lebih sedikit dibandingkan dengan"