Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Manakah yang titik didih dan titik leburnya lebih tinggi: etanol (C2H5OH) atau dimetil eter (CH3–O–CH3)

Manakah yang titik didih dan titik leburnya lebih tinggi: etanol (C2H5OH) atau dimetil eter (CH3–O–CH3)? Jelaskan alasannya!

Jawab:

Pada etanol terdapat ikatan antarmolekul yaitu ikatan hidrogen yang sangat kuat dibandingkan pada dimetil eter terjadi gaya anta molekul gaya van der Waals yang lebih lemah dibanding ikatan hidrogen sehingga etanol akan memiliki titik didih yang lebih tinggi dibandingkan dimetil eter.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Manakah yang titik didih dan titik leburnya lebih tinggi: etanol (C2H5OH) atau dimetil eter (CH3–O–CH3)"