Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan perbedaan hasil akhir mikrosporogenesis dan megasporogenesis

Jelaskan perbedaan hasil akhir mikrosporogenesis dan megasporogenesis!

Jawab:

a. Hasil akhir mikrosporogenesis: Dalam buluh serbuk sari terkandung 3 inti, yaitu satu inti vegetatif (inti sel tabung) dan dua inti generatif (inti sperma).

b. Hasil akhir megasporogenesis: kantong embrio matang (megagametofit) dengan 8 inti, 1 ovum, 2 sinergid, fusi 2 nukleus polar, 3 antipoda.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Jelaskan perbedaan hasil akhir mikrosporogenesis dan megasporogenesis"