Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pada bulan Februari- Maret ini curah hujan di kota-kota besar di Indonesia sangat tinggi. Hal itu

Pada bulan Februari- Maret ini curah hujan di kota-kota besar di Indonesia sangat tinggi. Hal itu menyebabkan beberapa kota besar di Indonesia terendam banjir. Terjadinya banjir ini semakin diperparah karena sungai- sungai mengalami pendangkalan akibat sampah,  sehingga tidak dapat menampung debit air lebih banyak lagi.

Cabang ilmu geografi yang secara khusus mempelajari tentang perairan darat seperti: sungai, rawa, danau dan lain-lain adalah ....

     A.  hidrologi

     B.  klimatologi

     C.  meteorologi

     D.  geologi

     E.  geomorfologi

Pembahasan:

Cabang ilmu geografi yang secara khusus mempelajari tentang perairan darat seperti: sungai, rawa, danau dan lain-lain adalah hidrologi.

Jawaban: A

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Pada bulan Februari- Maret ini curah hujan di kota-kota besar di Indonesia sangat tinggi. Hal itu"