Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Semangat Pan-Islamisme yang digagas oleh Jamaluddin Al- Afghani diadopsi dengan baik oleh bangsa

Semangat Pan-Islamisme yang digagas oleh Jamaluddin Al- Afghani diadopsi dengan baik oleh bangsa Indonesia. Salah satu gagasan nasionalisme sebagai wujud pembaruan di Indonesia adalah semangat patriotisme yang mengakar dalam dada para pejuang muslim Indonesia.

Fatwa jihad dikumandangkan pada tanggal 22 oktober 1945 untuk menggaungkan perlawanan terhadap para penjajah yang ingin kembali menguasai Indonesia. Fatwa tersebut digagas oleh KH. Hasyim Asy`ari dan dikenal dengan istilah ....

    A. Jihad bi Nafs

    B. Jihad Fi Sabilillah

    C. Muhajidin

    D. Qanun Asasi

    E. Resolusi Jihad

Pembahasan:

Fatwa Resolusi Jihad digagas oleh KH. Hasyim Asy`ari. Fatwa jihad tersebut dikumandangkan pada tanggal 22 oktober 1945 untuk menggaungkan perlawanan terhadap para penjajah (sekutu) yang ingin kembali menguasai Indonesia. 

Jawaban: E

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Semangat Pan-Islamisme yang digagas oleh Jamaluddin Al- Afghani diadopsi dengan baik oleh bangsa "