Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Seorang pembuat roti mempunyai 2 kg gula, 3 kg cokelat bubuk, dan 6 kg tepung. Untuk membuat roti

Seorang pembuat roti mempunyai 2 kg gula, 3 kg cokelat bubuk, dan 6 kg tepung. Untuk membuat roti jenis A membutuhkan 40 gram gula, 60 gram cokelat, dan 200 gram tepung. Untuk membuat roti jenis B membutuhkan 50 gram gula, 150 gram cokelat, dan 100 gram tepung. Jika keuntungan 1 buah roti jenis A adalah Rp4.000,00 dan 1 buah roti jenis B adalah Rp3.000,00, buatlah model matematika dari masalah tersebut!

Jawab:

Misalkan:

    x = banyak roti jenis A

    y = banyak roti jenis B

Sehingga:

Jadi model matematikanya adalah:

Maksimumkan: f(x, y) = 4.000x + 3.000y

Dengan kendala: 4x + 5y ≤ 200; 2x + 5y ≤ 100; 2x + y ≤ 60; ≥ 0; y ≥ 0

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Seorang pembuat roti mempunyai 2 kg gula, 3 kg cokelat bubuk, dan 6 kg tepung. Untuk membuat roti "