Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Mengapa eritrosit berbentuk bikonkaf

Mengapa eritrosit berbentuk bikonkaf?

Jawab:

Gambar bentuk bikonkaf sel darah merah

Bentuk bikonkaf pada eritrosit memberikan keuntungan yaitu menjadikan eritrosit memiliki permukaan yang lebih luas bagi difusi oksigen, dibandingkan dengan bentuk bulat datar dengan ukuran yang sama, dan membuat pergerakan gas ke dalam dan ke luar sel berlangsung lebih cepat.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Mengapa eritrosit berbentuk bikonkaf"