Jika pendapatan per kapita meningkat, kesejahteraan sosial juga akan membaik. Berikan penjelasan
Jika pendapatan per kapita meningkat, kesejahteraan sosial juga akan membaik. Berikan penjelasan tentang hubungan positif tersebut!
Jawab:
Semakin tinggi pendapatan per kapita, tingkat kesejahteraan juga akan lebih baik. Dengan pendapatan per kapita tinggi, daya beli masyarakat tinggi, kesempatan kerja semakin luas, dan perekonomian semakin baik. Tingkat pendidikan, kesehatan, dan gizi penduduk semakin baik. Penduduk usia kerja juga bebas memilih pekerjaan karena kesempatan kerja semakin luas.
Hal tersebut dapat berjalan jika peningkatan pendapatan per kapita disertai dengan perbaikan distribusi pendapatan.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Jika pendapatan per kapita meningkat, kesejahteraan sosial juga akan membaik. Berikan penjelasan"