Jelaskan tiga tahap proses perubahan sosial secara berurutan
Jelaskan tiga tahap proses perubahan sosial secara berurutan!
Jawab:
Proses perubahan sosial terdiri atas tiga tahap berurutan sebagai berikut.
- Invensi, yaitu proses di mana ide-ide baru diciptakan dan dikembangkan.
- Difusi, yaitu proses di mana ide-ide baru dikomunikasikan ke dalam sistem sosial.
- Konsekuensi, yaitu perubahan-perubahan yang terjadi dalam sistem sosial sebagai akibat pengabdian atau penolakan inovasi.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Jelaskan tiga tahap proses perubahan sosial secara berurutan"