Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan reaksi-reaksi yang dapat membedakan antara alkanol primer, sekunder, dan tersier!

Jelaskan reaksi-reaksi yang dapat membedakan antara alkanol primer, sekunder, dan tersier!

Jawab:

Berikut reaksi yang membedakan alkohol primer, sekunder, dan tersier.

  1. Alkohol primer dapat dioksidasi mula-mula akan menjadi aldehida. Aldehida yang dihasilkan siap menjadi asam karboksilat. Jadi, oksidasi alkohol primer dengan zat oksidator kuat akan menghasilkan asam karboksilat.
  2. Alkohol sekunder dapat dioksidasi menjadi keton saja.
  3. Alkohol tersier tidak dapat mengalami oksidasi.

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Jelaskan reaksi-reaksi yang dapat membedakan antara alkanol primer, sekunder, dan tersier!"