Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Analisislah faktor-faktor yang memengaruhi kurva permintaan bergeser ke kanan

Analisislah faktor-faktor yang memengaruhi kurva permintaan bergeser ke kanan! 

Jawab:

Faktor-faktor yang memengaruhi kurva permintaan bergeser ke kanan antara lain:

  1. Harga barang komplementer turun.
  2. Harga barang subsitusi naik.
  3. Jumlah pendapatan masyarakat meningkat.
  4. Jumlah penduduk naik.
  5. Selera masyarakat naik.
  6. Perkiraan harga barang di masa yang akan datang naik

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Analisislah faktor-faktor yang memengaruhi kurva permintaan bergeser ke kanan"