Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Mengapa kita harus memahami prosedur keamanan dan keselamatan laboratorium saat bekerja di laboratorium

Mengapa kita harus memahami prosedur keamanan dan keselamatan laboratorium saat bekerja di laboratorium?

Jawab:

Prosedur keamanan dan keselamatan bekerja di laboratorium perlu kita pahami agar mengetahui potensi bahaya bahan-bahan kimia sehingga akan berhati-hati dalam menangani, menyimpan, dan membuang bahan kimia. Dengan demikian, laboratorium akan menjadi lingkungan yang aman sebagai tempat belajar di sekolah dan di industri.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Mengapa kita harus memahami prosedur keamanan dan keselamatan laboratorium saat bekerja di laboratorium"