Berikut adalah beberapa kodon dengan asam amino yang diikatnya. Jika urutan asam amino yang terbentuk adalah isoleusin
Berikut adalah beberapa kodon dengan asam amino yang diikatnya.
Jika urutan asam amino yang terbentuk adalah isoleusin, prolin, valin, dan serin, tentukan urutan basa nitrogen dari DNA sense!Jawab:
Urutan asam amino yang terbentuk: isoleusin, prolin, valin, dan serin.
Kodon (RNA-d): AUC, CCU, GUA, UCU
DNA sense adalah cetakan untuk menghasilkan kodon, jadi urutan basa pada DNA sense: TAG, GGA, CAT, AGA.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Berikut adalah beberapa kodon dengan asam amino yang diikatnya. Jika urutan asam amino yang terbentuk adalah isoleusin"