Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan hal-hal berikut! 1) Untuk mengukur arus. Penggunaan voltmeter ditunjukkan oleh nomor

Perhatikan hal-hal berikut!

1)   Untuk mengukur arus.
2)   Untuk mengukur tegangan.
3)   Dipasang seri pada rangkaian.
4)   Dipasang paralel pada rangkaian.

Penggunaan voltmeter ditunjukkan oleh nomor ....
    A.  1) dan 2)
    B.   1) dan 3)
    C.   2) dan 4)
    D.  1), 2), dan 3)
    E.   1), 2), 3), dan 4)

Pembahasan:
Dijawab:
Perhatikan gambar berikut:

Pada gambar di atas voltmeter di pasang paralel pada rangkaian. Voltmeter digunakan untuk mengukur tegangan.

Nomor 2 dan 4 Benar

Jawaban: C

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan hal-hal berikut! 1) Untuk mengukur arus. Penggunaan voltmeter ditunjukkan oleh nomor"