Keterkaitan antara unsur-unsur rupa yang mengarah pada pusat perhatian disebut dengan
Keterkaitan antara unsur-unsur rupa yang mengarah pada pusat perhatian disebut dengan ....
A. keselarasan
B. balance
C. kesatuan
D. irama
Pembahasan:
Kesatuan atau unity adalah penyusunan atau pengorganisasian dari elemen-elemen seni demikian rupa sehingga menjadi kesatuan organik dan harmoni antara bagian-bagian dengan keseluruhan. Jadi kesatuan merupakan penyusunan dari elemen-elemen seni rupa sehingga tiap-tiap bagian-bagian yang tersusun tidak terlepas dengan bagian lainnya disamping itu untuk memperoleh kesatuan bentuk dan keharmonisan di antara semua elemen.
Jawaban: C
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Keterkaitan antara unsur-unsur rupa yang mengarah pada pusat perhatian disebut dengan"