Jelaskan cara melakukan gerakan menahan bola dengan dada permainan sepak bola!
Jelaskan cara melakukan gerakan menahan bola dengan dada permainan sepak bola!
Jawab:
Cara melakukan adalah sebagai berikut.
- Sikap badan condong ke belakang dan menghadap ke arah datangnya bola.
- Pandangan mata ke arah bola.
- Saat bola menyentuh dada, tubuh ditarik ke belakang hingga bola terhenti dan jatuh di depan badan
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Jelaskan cara melakukan gerakan menahan bola dengan dada permainan sepak bola!"