Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebutkan empat kelompok bahasa di Benua Afrika

Sebutkan empat kelompok bahasa di Benua Afrika!

Jawab:

Empat kelompok bahasa yang tersebar di Benua Afrika, yaitu sebagai berikut.

  1. Afro-Asiatika, meliputi Afrika Bagian Utara, jumlahnya sekitar 200 bahasa.
  2. Nilo-Saharan, mencakup wilayah Tengah dan Timur Afrika, jumlahnya mencapai sekitar 140 bahasa.
  3. Congo-Saharan (Niger-Congo), mencakup dua pertiga Afrika sebagai cabang utama Niger-Congo, jumlahnya mencapai 1.000 bahasa dengan 200 juta penutur. Bahasa Bantu di Tengah, Selatan, dan Timur Afrika membentuk subkelompok dari cabang Niger-Congo.
  4. Khoisan, mencakup bagian barat Afrika Selatan, jumlahnya sekitar 30 bahasa.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Sebutkan empat kelompok bahasa di Benua Afrika"