Perhatikan larutan di bawah ini - H2SO4 0,3 M - NaCl 0,5 M - CH3COOH 0,4 M
Perhatikan larutan di bawah ini
- H2SO4 0,3 M
- NaCl 0,5 M
- CH3COOH 0,4 M
Urutan larutan yang memiliki daya hantar listrik paling kecil adalah ....
A. NaCl > H2SO4 > CH3COOH
B. CH3COOH > H2SO4 > NaCl
C. NaCl > CH3COOH> H2SO4
D. H2SO4> CH3COOH> NaCl
E. H2SO4> NaCl> CH3COOH
Pembahasan:
Kita hitung setiap opsi yang diberikan:
- H2SO4 0,3 M, i = 0,3 x (2 + 1) = 0,9
- NaCl 0,5 M, i = 0,5 x (1 + 1) = 1
- CH3COOH 0,4 M, i < 0,4 (elektrolit lemah)
Maka urutannya: NaCl > H2SO4 > CH3COOH.
Jawaban: A
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Perhatikan larutan di bawah ini - H2SO4 0,3 M - NaCl 0,5 M - CH3COOH 0,4 M"