Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Tidak berani mengizinkan adanya rapat PPKI dan Proklamasi

Perhatikan keterangan-keterangan berikut!

1)    Tidak berani mengizinkan adanya rapat PPKI dan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia karena takut disalahkan oleh Sekutu.

2)    Bersikeras memelihara status quo di Indonesia sesuai dengan garis kebijakan Sekutu. 

Berdasarkan keterangan-keterangan tersebut, sumobuco yang dimaksud adalah ….

    A.   Laksamana Tadashi Maeda

    B.    Mayor Jenderal Nishimura

    C.    Mayor Jenderal Yamamoto

    D.   Jenderal Besar Terauchi

    E.    Letnan Jenderal Nagano

Pembahasan:

Mayor Jenderal Nishimura tidak berani mengizinkan adanya rapat PPKI dan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia karena takut disalahkan oleh Sekutu dan bersikeras memelihara status quo di Indonesia sesuai dengan garis kebijakan Sekutu.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Tidak berani mengizinkan adanya rapat PPKI dan Proklamasi"