Pembuatan koloid dapat dilakukan dengan reaksi berikut. 1) AgNO3 + NaCl → AgCl + NaNO3
Pembuatan koloid dapat dilakukan dengan reaksi berikut.
1) AgNO3 + NaCl → AgCl + NaNO3
2) H3AsO3 + 3H2S → As2S3 + 6 H2O\
3) AuCl3 + 3FeSO4 → Au + FeCl3 + Fe2(SO4)3
Koloid yang terbentuk melalui reaksi redoks adalah reaksi….
A. 1, 2, dan 3
B. 1 dan 2
C. 1
D. 2
E. 3
Pembahasan:
Koloid yang terbentuk melalui reaksi redoks adalah reaksi: AuCl3 + 3FeSO4 → Au + FeCl3 + Fe2(SO4)3
Jawaban: E
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Pembuatan koloid dapat dilakukan dengan reaksi berikut. 1) AgNO3 + NaCl → AgCl + NaNO3"