Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kegiatan utama organisasi GAPI adalah

Kegiatan utama organisasi GAPI adalah ....

   A.   mempersatukan pemuda Indonesia dalam satu wadah

   B.    memperjuangkan Indonesia agar memiliki parlemen sendiri

   C.    mengangkat derajat bangsa Indonesia melalui perjuangan di Volksraad

   D.   membebaskan para pemimpin Indonesia yang diasingkan Belanda

Pembahasan:

GAPI menyelenggarakan Kongres Rakyat Indonesia (KRI) yang pertama di Jakarta pada tanggal 25 Desember 1939. Kongres mengambil keputusan, antara lain sebagai berikut.

  1. Kongres Rakyat Indonesia menjadi badan tetap.
  2. Aksi Indonesia Berparlemen dilanjutkan melalui panitia-panitia setempat yang telah dibentuk di seluruh daerah di bawah pimpinan GAPI.
  3. Menetapkan bendera Merah Putih dan lagu Indonesia Raya sebagai bendera dan lagu persatuan Indonesia serta peningkatan bahasa Indonesia bagi rakyat Indonesia.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Kegiatan utama organisasi GAPI adalah"