Selama tahun 2019, kurang lebih tiga ribu karyawan terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) di daerah
Selama tahun 2019, kurang lebih tiga ribu karyawan terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) di daerah X. Pemutusan hubungan kerja disebabkan oleh perekonomian yang belum membaik dan penetapan upah di daerah X yang dinilai terlalu tinggi.
Dampak negatif permasalahan sosial tersebut bagi masyarakat adalah ....
A. angka kemiskinan menurun
B. kesejahteraan pekerja meningkat
C. tindak kriminal semakin meningkat
D. terjadi penurunan angka pengangguran
E. perusahaan sulit berkembang
Pembahasan:
Dampak negatif permasalahan sosial tersebut bagi masyarakat adalah tindak kriminal semakin meningkat.
Jawaban: C
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Selama tahun 2019, kurang lebih tiga ribu karyawan terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) di daerah"