Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pernyataan yang tepat tentang akulturasi budaya Islam dan budaya Indonesia adalah

Pernyataan yang tepat tentang akulturasi budaya Islam dan budaya Indonesia adalah ….

   A.   kebudayaan Hindu-Buddha digabungkan dengan kebudayaan Islam sehingga menceminkan kebudayaan bangsa Indonesia

   B.    hasil-hasil kebudayaan Hindu-Buddha direnovasi, kemudian disesuaikan dengan ajaran Islam

   C.    akulturasi kebudayaan Islam dan budaya Indonesia mengubah pola hidup serta kebudayaan yang telah ada di Indonesia sebelumnya

   D.   adanya penyerapan kebudayaan dan percampuran antara kebudayaan Islam dan budaya Indonesia sehingga menghasilkan kebudayaan baru

   E.    seluruh kebudayaan Islam selalu diserap oleh masyarakat Indonesia

Pembahasan:

Pernyataan yang tepat tentang akulturasi budaya Islam dan budaya Indonesia adalah adanya penyerapan kebudayaan dan percampuran antara kebudayaan Islam dan budaya Indonesia sehingga menghasilkan kebudayaan baru.

Jawaban: D

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 

Post a Comment for "Pernyataan yang tepat tentang akulturasi budaya Islam dan budaya Indonesia adalah"