Masyarakat yang terdiri dari beragam suku bangsa dan budaya memiliki kerawanan konflik yang lebih
Masyarakat yang terdiri dari beragam suku bangsa dan budaya memiliki kerawanan konflik yang lebih tinggi, karena tiap-tiap pihak melakukan upaya penguatan ke dalam kelompoknya masing-masing.
Berdasarkan deskripsi tersebut, dapat disimpulkan bahwa ….
A. struktur sosial masyarakat majemuk didominasi oleh kelompok etnis
B. interseksi dapat menghambat terjadinya integrasi sosial
C. konsolidasi sosial dapat menghambat integrasi sosial
D. interseksi dalam masyarakat memudahkan integrasi
E. konsolidasi menutup kemungkinan terjadinya interaksi
Pembahasan:
Berdasarkan deskripsi tersebut, dapat disimpulkan bahwa konsolidasi sosial dapat menghambat integrasi sosial.
Jawaban: C
Post a Comment for "Masyarakat yang terdiri dari beragam suku bangsa dan budaya memiliki kerawanan konflik yang lebih "