Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kemukakan faktor internal dan eksternal yang mendasari perlunya kerja sama dalam bentuk hubungan

Kemukakan faktor internal dan eksternal yang mendasari perlunya kerja sama dalam bentuk hubungan intermasional!

Jawab:

Perlunya kerja sama dalam bentuk hubungan internasional disebabkan oleh faktor-faktor berikut.

  • Faktor internal, yaitu adanya kekhawatiran terancamnya kelangsungan hidup suatu negara, baik melalui kudeta maupun intervensi negara lain.
  • Faktor eksternal, yaitu ketentuan hukum alam yang tidak dapat dipungkiri bahwa suatu negara tidak dapat berdiri sendiri tanpa bantuan dan kerja sama dengan negara lain.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁 

Post a Comment for "Kemukakan faktor internal dan eksternal yang mendasari perlunya kerja sama dalam bentuk hubungan"