Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berdasarkan pengertian koperasi menurut UU No. 25 Tahun 1992, koperasi berdasar atas asas

Berdasarkan pengertian koperasi menurut UU No. 25 Tahun 1992, koperasi berdasar atas asas kekeluargaan. Pernyataan berikut yang tepat mengenai asas kekeluargaan koperasi adalah ….

   A.   setiap anggota koperasi adalah satu keluarga sehingga harus saling membantu satu sama lain

   B.    anggota koperasi berasal dari satu keluarga yang tidak dapat dipisah-pisahkan

   C.    setiap bagian dalam struktur koperasi ibarat satu keluarga yang harus saling menolong dan mengedepankan rasa setia kawan

   D.   setiap anggota koperasi harus saling menghormati tanpa membeda-bedakan ras, suku, dan agama karena berasal dari keluarga yang berbeda-beda

    E.    anggota koperasi merupakan kumpulan dari beberapa keluarga yang harus saling menolong dan bekerja sama

Pembahasan:

Pernyataan yang tepat mengenai asas kekeluargaan koperasi adalah "setiap bagian dalam struktur koperasi ibarat satu keluarga yang harus saling menolong dan mengedepankan rasa setia kawan".

Jawaban: C

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Berdasarkan pengertian koperasi menurut UU No. 25 Tahun 1992, koperasi berdasar atas asas"