Sebuah bola bermassa 1 kg dilepaskan dan meluncur dari posisi A ke posisi C melalui lintasan yang licin
Sebuah bola bermassa 1 kg dilepaskan dan meluncur dari posisi A ke posisi C melalui lintasan yang licin seperti gambar berikut.
Jika percepatan gravitasi 10 m/s2, berapakah energi kinetik bola saat berada di titik C?
Pembahasan:
Diketahui:
m = 1 kg
v1 = 0
h1 = 2 m
h2 = 1,25 m
Ditanya:
Ek2 = …. ?
Dijawab:
Energi kinetik bola saat berada di titik C bisa kita cari dengan menggunakan persamaan hukum kekekalan energi.
Jadi energi kinetik bola saat berada di titik C adalah 7,5 joule.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Sebuah bola bermassa 1 kg dilepaskan dan meluncur dari posisi A ke posisi C melalui lintasan yang licin "