Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kelompok asam berikut yang bervalensi dua adalah

Kelompok asam berikut yang bervalensi dua adalah ….

   A.   asam nitrat, asam cuka, dan asam fosfat

   B.    asam sulfit, asam karbonat, dan asam asetat

   C.    asam nitrat, asam klorida, dan asam sulfat

   D.   asam sulfat, asam sulfida, dan asam karbonat

   E.    asam sulfat, asam fosfat, dan asam nitrat

Pembahasan:

Memiliki valensi 2 artinya memiliki konsentrasi H+ sebesar 2.

  • Asam nitrat = HNO3 = valensi 1
  • Asam cuka = CH3COOH = valensi 1
  • Asam fasfat = H3PO4 = valensi 3
  • Asam sulfit = H2SO3 = valensi 2
  • Asam karbonat = H2CO3 = valensi 2
  • Asam klorida = HCl = valensi 1
  • Asam sulfat = H2SO4 = valensi 2
  • Asam sulfida = H2S = valensi 2
Jadi di antara opsi jawaban yang tepat adalah D. asam sulfat, asam sulfida, dan asam karbonat

Jawaban: D

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Kelompok asam berikut yang bervalensi dua adalah"