Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cermati proses ekskresi berikut! 1) Air dan bahan-bahan, Urutan proses ekskresi pada serangga

Cermati proses ekskresi berikut!

  1)    Air dan bahan-bahan esensial masuk ke dalam pembuluh.

  2)    Bahan yang mengandung nitrogen dikristalkan dalam bentuk asam urat.

  3)    Bahan yang masih berguna diserap kembali di rektum.

  4)    Asam urat dikeluarkan bersama feses.

Urutan proses ekskresi pada serangga yang tepat adalah ….

   A.   1) - 2) - 3) - 4)

   B.    1) - 3) - 2) - 4)

   C.    2) - 1) - 3) - 4)

   D.   2) - 3) - 1) - 4)

   E.    3) - 1) - 2) - 4)

Pembahasan:

Urutan proses ekskresi pada serangga yang tepat adalah:

  1)    Air dan bahan-bahan esensial masuk ke dalam pembuluh.

  3)    Bahan yang masih berguna diserap kembali di rektum.

  2)    Bahan yang mengandung nitrogen dikristalkan dalam bentuk asam urat.

  4)    Asam urat dikeluarkan bersama feses.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Cermati proses ekskresi berikut! 1) Air dan bahan-bahan, Urutan proses ekskresi pada serangga"