Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pada tahun 1521 antara Spanyol dan Portugis sepakat mengadakan Perjanjian Saragosa yang melibatkan

Pada tahun 1521 antara Spanyol dan Portugis sepakat mengadakan Perjanjian Saragosa yang melibatkan Paus untuk menyelesaikannya. Kemukakan isi Perjanjian Saragosa tersebut!

Jawab:

Berikut isi Perjanjian Saragosa.

  1. Bumi dibagi atas dua pengaruh, yaitu pengaruh bangsa Spanyol dan Portugis.
  2. Wilayah kekuasaan Spanyol membentang dari Meksiko ke arah barat sampai ke Kepulauan Filipina dan wilayah kekuasaan Portugis membentang dari Brasil ke arah timur sampai ke Kepulauan Maluku.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Pada tahun 1521 antara Spanyol dan Portugis sepakat mengadakan Perjanjian Saragosa yang melibatkan "