Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Analisislah ciri-ciri persekutuan komanditer!

Analisislah ciri-ciri persekutuan komanditer!

Jawab:

Ciri dari CV/persekutuan komanditer antara lain sebagai berikut.

  1. Keanggotaan pada CV ada dua macam di antaranya anggota aktif dan anggota pasif.
  2. Sekutu yang aktif merupakan anggota yang aktif dalam mengelola perusahaan.
  3. Adapun sekutu yang pasif hanyalah anggota yang menanamkan modal saja.
  4. Tanggung jawab pada sekutu aktif tidak terbatas, sedangkan tanggung jawab sekutu pasif hanya sebesar modal yang ditanam.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Analisislah ciri-ciri persekutuan komanditer!"