Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kearifan lokal berkaitan erat dengan kondisi geografis suatu masyarakat. Nilai-nilai yang terkandung

Kearifan lokal berkaitan erat dengan kondisi geografis suatu masyarakat. Nilai-nilai yang terkandung dalam kearifan lokal menjadi modal utama dalam mengarungi kehidupan masyarakat, contohnya ….

   A.   mengadakan pemilihan kepala daerah yang calonnya adalah putra daerah

   B.    membangun masyarakat tanpa merusak tatanan sosial dengan lingkungan sosial

   C.    membangun lingkungan yang tertata sesuai dengan kebutuhan mayoritas masyarakat

   D.   melakukan upaya memperbaiki tingkat ekonomi masyarakat sekitar lingkungan

   E.    melakukan kerja sama dengan komunitas lain untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar

Pembahasan:

Nilai-nilai yang terkandung dalam kearifan lokal menjadi modal utama dalam mengarungi kehidupan masyarakat, contohnya membangun masyarakat tanpa merusak tatanan sosial dengan lingkungan sosial.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Kearifan lokal berkaitan erat dengan kondisi geografis suatu masyarakat. Nilai-nilai yang terkandung "