Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berikut yang merupakan pengaruh perkembangan teknologi transportasi bagi perubahan interaksi

Berikut yang merupakan pengaruh perkembangan teknologi transportasi bagi perubahan interaksi keruangan di antara negara-negara ASEAN adalah ....

    A.   sektor pariwisata berkembang karena biaya akomodasi penerbangan semakin terjangkau

    B.    industri pembuatan mobil makin berkembang dengan pesat karena tingginya permintaan

    C.    masyarakat semakin mudah dalam membeli kendaraan dengan harga yang lebih murah

    D.   makin berkembangnya usaha ojek online di masyarakat yang banyak menyerap tenaga kerja

Pembahasan:

Sektor pariwisata semakin berkembang dengan cukup karena sarana transportasi yang semakin canggih dengan harga yang terjangkau.

Jawaban: A

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Berikut yang merupakan pengaruh perkembangan teknologi transportasi bagi perubahan interaksi "