Xilem dan floem berperan dalam sistem transportasi pada tumbuhan. Berdasarkan fungsinya
Xilem dan floem berperan dalam sistem transportasi pada tumbuhan. Berdasarkan fungsinya tersebut, xilem dan floem disebut....
A. jaringan dasar
B. jaringan embrional
C. jaringan penguat
D. jaringan pengangkut
Pembahasan:
Floem dan xylem merupakan jaringan pengangkut pada tumbuhan dikotil di mana :
- pembuluh floem (pembuluh tapis) berfungsi menyalurkan hasil fotosintesi dari daun ke seluruh tubuh tumbuhan
- pembuluh xylem mengangkut air dan zat hara dari akar ke seluruh tubuh tumbuhan
Jawaban: D
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Xilem dan floem berperan dalam sistem transportasi pada tumbuhan. Berdasarkan fungsinya"