Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tahapan dalam profase I meiosis di mana kromosom mulai berpasangan dengan homolognya adalah

Tahapan dalam profase I meiosis di mana kromosom mulai berpasangan dengan homolognya adalah ….

   A.   pakiten

   B.    zigoten 

   C.    leptoten

   D.   diploten

   E.    diakinesis

Pembahasan:

Pada profase I terdapat sub-tahapan yaitu zigoten, di mana sentrosom membelah menjadi dua dan bergerak ke arah kutub yang berlawanan. Sementara itu, kromosom homolog saling berpasangan.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Tahapan dalam profase I meiosis di mana kromosom mulai berpasangan dengan homolognya adalah"