Sebuah kumparan yang mempunyai luas bidang kumparan 20 cm2 terdiri dari 1.000 lilitan. Jika pada
Sebuah kumparan yang mempunyai luas bidang kumparan 20 cm2 terdiri dari 1.000 lilitan. Jika pada kumparan tersebut terjadi perubahan induksi magnet sebesar 5 Wb/m2 per sekonnya, tentukan besarnya ggl induksi yang timbul pada ujung-ujung kumparan tersebut!
Pembahasan:
Diketahui:
A = 20 cm2 = 2 x 10-3 m2
N = 1.000 lilitan
∆Φ = 5 Wb/m2
∆t = 1 sekon
Ditanya:
ε = …. ?
Dijawab:
Besarnya ggl induksi bisa kita cari dengan rumus berikut:
Jadi besarnya ggl induksi yang timbul pada ujung-ujung kumparan tersebut adalah 10 volt.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Sebuah kumparan yang mempunyai luas bidang kumparan 20 cm2 terdiri dari 1.000 lilitan. Jika pada"