Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Persilangan antara dua individu dengan satu sifat beda menghasilkan keturunan yang fenotipenya

Persilangan antara dua individu dengan satu sifat beda menghasilkan keturunan yang fenotipenya mempunyai ciri perpaduan dari ciri kedua induknya. Hal ini terjadi pada peristiwa....

   A.   resesif

   B.    dominan

   C.    intermediet

   D.   dominan penuh

Pembahasan:

Keturunan mempunyai ciri perpaduan dari ciri kedua induknya merupakan peristiwa intermediet. Misal induk merah dan putih, maka keturunannya berwarna merah muda.

Jawaban: C

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Persilangan antara dua individu dengan satu sifat beda menghasilkan keturunan yang fenotipenya"