Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan struktur khusus pada sistem pencemaan hewan ruminansia!

Jelaskan struktur khusus pada sistem pencemaan hewan ruminansia!

Jawab:

Berikut struktur khusus pada sistem pencernaan hewan ruminansia.

  1. Gigi seri mempunyai bentuk yang disesuaikan untuk menjepit makanannya berupa rumput.
  2. Gigi geraham belakang besar berbentuk datar dan lebar.
  3. Rahang bergerak menyamping untuk menggiling dan menggilas makanan.
  4. Mempunyai lambung dengan struktur yang kompleks. Lambungnya terdiri dari empat ruangan, yaitu rumen, retikulum, omasum, dan abomasum.
  5. Usus hewan ruminansia lebih panjang dari usus hewan karnivora dan omnivora.
  6. Di dalam ususnya hidup koloni bakteri yang membantu membusukkan atau menghancurkan dinding sel tumbuhan. Selain itu, koloni bakteri ini juga mampu menghasilkan gas metana.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Jelaskan struktur khusus pada sistem pencemaan hewan ruminansia!"