Anda diminta untuk mengukur laju reaksi terhadap reaksi: Zn(s) + 2HCl(aq) → ZnCl2(aq) + H2(g)
Anda diminta untuk mengukur laju reaksi terhadap reaksi:
Zn(s) + 2HCl(aq) → ZnCl2(aq) + H2(g)
Bagaimanakah rancangan percobaan yang akan Anda buat terkait dengan:
- zat yang akan diukur konsentrasinya
- cara pengukurannya
- alat yang digunakan
- cara kerjanya
Jawab:
- Zat yang akan diukur konsentrasinya yaitu gas H2.
- Cara mengukur dengan menghitung volume H2 yang dihasilkan per satuan waktu.
- Alat yang digunakan untuk mengukur volume H2. yaitu silinder ukur yang dicelupkan ke dalam gelas kimia berisi air.
- Gas yang dihasilkan yaitu gas H2 akan mengisi ruang di silinder ukur yang berisi air yang kemudian menyebabkan adanya ruang kosong yang diukur volumenya.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Anda diminta untuk mengukur laju reaksi terhadap reaksi: Zn(s) + 2HCl(aq) → ZnCl2(aq) + H2(g)"