Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Identifikasikan undang-undang organik yang menjamin hak dan kewajiban asasi manusia!

Identifikasikan undang-undang organik yang menjamin hak dan kewajiban asasi manusia!

Jawab:
Undang-undang organik yang menjamin hak dan kewajiban asasi manusia adalah sebagai berikut.

  1. UU No. 5 Tahun 1998 tentang Konvensi Menentang Penyiksaan dan Perlakuan atau Penghukuman yang Kejam, Tidak Manusiawi, atau Merendahkan Martabat Manusia.
  2. UU No. 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia.
  3. UU No. 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan Hak Asasi Manusia.
  4. UU No. 11 Tahun 2005 tentang Kovenan Internasional tentang Hak-Hak Sipil dan Politik.
  5. UU No. 12 Tahun 2005 tentang Kovenan Internasional Hak-Hak Ekonomi, Sosial, dan Budaya.

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Identifikasikan undang-undang organik yang menjamin hak dan kewajiban asasi manusia!"