Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Apakah nilai hasil pengukuran selalu tetap menggunakan alat ukur yang sama?

Apakah nilai hasil pengukuran selalu tetap menggunakan alat ukur yang sama?

Jawab:
Tidak semua hasil pengukuran selalu tetap menggunakan alat ukur yang sama, banyak faktor yang memengaruhi hasil pengukuran. Faktor tersebut di antaranya sebagai berikut. 
  1. Kesalahan pembacaan alat ukur.
  2. Penyetelan yang tidak tepat. 
  3. Pemakaian instrumen yang tidak sesuai.
  4. Kesalahan penaksiran.
  5. Kerusakan atau adanya bagian-bagian yang aus.
  6. Pengaruh lingkungan terhadap peralatan dan pemakai.

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Apakah nilai hasil pengukuran selalu tetap menggunakan alat ukur yang sama?"